Bukit Tinggi Daramista bisa menjadi pilihan tempat wisata untuk Anda yang suka mengekspor alam. Memiliki pemandangan indah, sehingga tidak heran ada banyak pengunjung mulai dari warga lokal hingga mancanegara yang berkunjung.

Penasaran dengan profil dari tempat wisata alam yang mempesona ini. Berikut kami siapkan berbagai informasi mengenai tempat wisata ini.

Bukit Tinggi Daramista Di Kabupaten Sumenep yang Indah
Bukit Tinggi Daramista. Foto : youtube.com

Informasi Tentang Wisata Bukit Tinggi Daramista

Lokasi dari tempat wisata ini berada di kabupaten Sumenep dan berada di ujung timur Pulau Madura. Kawasan tersebut merupakan salah satu aset kekayaan daerah yang dilestarikan. Dari berbagai tempat wisata yang ada di Surabaya memang yang paling banyak peminatnya adalah wisata alam.

Fasilitas dan Harga Tiket

Bukit tinggi memang akan memanjakan mata Anda, sebab menyuguhkan pemandangan alam yang indah. Dari ketinggian Anda bisa melihat keindahan Kabupaten Sumenep yang masih asri. Selain itu, di sana juga ada berbagai spot foto menarik yang bisa Anda gunakan.

Dikenal dengan wisata keluarga yang ramah, di sana Anda bisa melihat banyak permainan untuk anak-anak. Tempat wisata tersebut juga, dilengkapi dengan taman dan bangku. Anda juga bisa bersantai di pondok dan gazebo yang disediakan pada area pojok.

Spot foto yang diberikan juga sangat beragam, tak tanggung ukuranya juga sangat besar. Untuk Anda yang tertarik, bisa mengunjungi tempat ini kapan saja. Anda bisa datang pada dari jam 06.00, dan akan tutup pada pukul 22.00 WIB.

Harga tiket Bukit Tinggi Daramista ini juga cukup murah, loh. Per orangnya hanya membutuhkan tiket sebesar Rp.5000 saja. Sangat murah dan Anda sudah bisa berfoto dan bersantai bersama keluarga dengan bahagian, di atas bukit yang menyuguhkan pemandangan Kabupaten Sumenep ini

Bagi Anda yang dari luar kota, Anda bisa mengambil lokasi untuk bermalam di kost eksklusif dparagon.com. Kunjungi lamannya untuk info lebih lanjut atau download aplikasinya melalui Playstore dan Appstore.